Sunday , April 13 2025
Breaking News
Home / News / Regional (page 22)

Regional

Ajakan WNA Tinggal di Bali Berbuntut Deportasi Kristen Gray

Ajakan WNA Tinggal di Bali Berbuntut Deportasi Kristen Gray

Jakarta, YukUpdate – Warga negara asing (WNA) asal Amerika Serikat, Kristen Gray dijatuhkan sanksi deportasi oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bali usai menuai polemik belakangan ini. Kemenkumham mencatat Gray telah tinggal sekitar enam bulan di Pulau Dewata. Gray menuai polemik usai bercerita tentang pengalamannya tinggal di Bali yang ramah LGBT …

Read More »

Kasus Wanita Slovakia Terungkap. Dibunuh Mantan Pacarnya karena Sakit Hati, Hukuman Mati Menanti

Wanita Slovakia Dibunuh Mantan Pacarnya karena Sakit Hati, Hukuman Mati Menanti

DENPASAR – Kasus pembunuhan wanita SLovakia, Andriana Simeonova (29) akhirnya terungkap. Mantan kekasih korban, Lores Parera (30) yang sedari awal dicurigai akhirnya ditetapkan sebagai tersangka utama dan ancaman hukuman mati menanti pria asal Raja Ampat, Papua Barat tersebut. Mengenakan baju tahanan dengan kedua tangan diborgol plastik, Lorens Parera dihadirkan dalam …

Read More »

Kasus Pembunuhan Wanita Slovakia: Pelaku Sudah Siapkan Pisau dari Rumah

Kasus Pembunuhan Wanita Slovakia: Pelaku Sudah Siapkan Pisau dari Rumah

Denpasar, YukUpdate – Polisi meringkus seorang pria Lauren Parera, tak lama setelah seorang wanita asal Slovakia, Andriana Simeonova (29) ditemukan tewas di rumah kontrakannya, Jalan Pengiasan III Nomor 88 Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Rabu (20/1/2021) pukul 09.00 Wita. Lauren yang tak lain mantan pacar korban mengaku telah menghabisi nyawa korban, dan …

Read More »

Pramugari Sriwijaya Air Mia Trestyani akan Dimakamkan di Nusa Dua Bali

Pramugari Sriwijaya Air Mia Trestyani akan Dimakamkan di Nusa Dua Bali

Badung, YukUpdate – Jenazah pramugari Sriwijaya Air SJ-182 asal Bali, Mia Trestyani Wadu (23) telah dinyatakan teridentifikasi, pada Kamis (14/1). Seperti juga para korban meninggal lainnya yang telah teridentifikasi, jazad Mia Trestyani Wadu pun akan dipulangkan ke kampong halamannya untuk dimakamkan. Keluarga akan menunggu jenazah korban di bandara I Gusti …

Read More »

Badung Realisasikan BST Selama Pelaksanaan PPKM Bupati Giri Prasta Bersyukur Di Masa Sulit Masih Bisa Bantu Masyarakat

Badung Realisasikan BST Selama Pelaksanaan PPKM Bupati Giri Prasta Bersyukur Di Masa Sulit Masih Bisa Bantu Masyarakat

Komitmen Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta bersama Wakil Bupati I Ketut Suiasa dengan dukungan DPRD Badung dalam membantu meringankan beban masyarakat Badung dengan memberikan Bantuan Sosial Tunai (BST) selama penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) benar-benar terwujud. BST diserahkan langsung oleh Bupti Giri Prasta didampingi Wabup Suiasa dan Ketua …

Read More »

Gubernur Koster Jadi Orang Pertama Disuntik Vaksin di Bali

Gubernur Bali I Wayan Koster Menjadi Orang Pertama di Bali yang Divaksin Covid-19

YukUpdate, Denpasar — Gubernur Bali Wayan Koster menjadi orang pertama yang disuntik vaksin Covid-19 Sinovac di Pulau Dewata. Selanjutnya kemudian diikuti sejumlah pimpinan Forkompimda Bali, beberapa undangan dan perwakilan OPD pemprov setempat. Vaksinasi dilakukan di Rumah Sakit Bali Mandara, Kota Denpasar. “Bapak Presiden sudah menggariskan kepada kita semua untuk mengikuti …

Read More »

Pengusaha Resto Pusing 7 Keliling Gara-gara PSBB Ketat Jawa-Bali

Pemilik Usaha Restoran Pusing Gara-Gara PSBB Diperketat

Jakarta, YukUpdate – Memasuki tahun baru 2021, pemerintah langsung resmi memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang lebih ketat di beberapa kota di Jawa dan Bali. Salah satu aturannya adalah pembatasan kapasitas restoran menjadi 25% dan pemesanan makanan harus take away mulai 11 Januari 2021. Kondisi ini berpotensi membuat ribuan restoran menjadi …

Read More »

Breaking! Gubernur Bali Batasi Jam Malam Maksimal 23.00 Wita Mulai 30 Desember 2020

Koster Bali

Bali. YukUpdate – Gubernur Bali, Wayan Koster selaku ketua Satgas Penanggulangan Covid-19 Provinsi Bali mengeluarkan surat tertanggal 29 Desember 2020 tentang Pengendalian Aktivitas Masyarakat. Mengingat lonjakan kasus covid-19 berpeluang meningkat pada tanggal-tanggal liburan tertentu seperti kasus-kasus sebelumnya yang terjadi saat lebaran, 17 agustus dan libur panjang bulan september Surat yang …

Read More »
error: Eitss ga bole copas lho !!