YukUpdate.Online – KPK menetapkan Direktur Utama PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Sofyan Basir sebagai tersangka. Penyidik KPK menduga Sofyan Basir turut terlibat dalam kasus suap terkait proyek pembangunan PLTU-MT Riau-1. “KPK meningkatkan status penanganan perkara dari penyelidikan ke penyidikan dengan menetapkan 1 orang dengan tersangka SFB (Sofyan Basir) Direktur Utama …
Read More »Pemerintah Diharapkan Terus Perkuat Sektor Energi
Jakarta, YukUpdate.Online – Sektor energi sebagai salah satu sektor strategis yang berpengaruh terhadap ekonomi dan pembangunan nasional diharapkan terus diperkuat. Filda Yusgiantoro, Ketua Purnomo Yusgiantoro Center, menjelaskan pemangku kepentingan perlu memberikan perhatian kepada pencapaian target bauran energi nasional dalam Rencana Umum Energi Nasional (RUEN). Sejauh ini, penggunaan minyak bumi yang …
Read More »Demi Investasi, Kementerian ESDM Bakal Gratiskan Data Migas
Jakarta, YukUpdate.Online— Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) berencana memperluas akses data terkait eksplorasi dan eksploitasi sektor minyak dan gas (migas) secara gratis. Hal ini dilakukan untuk mengerek minat investasi di sektor hulu migas. Ketentuan mengenai pengelolaan dan pemanfaatan data eksplorasi dan eksploitasi minyak dan gas bumi saat ini diatur dalam …
Read More »12 Pembangkit Listrik Tenaga Sampah Siap Operasi Mulai 2019
Jakarta, — Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan 12 Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) siap beroperasi tahun ini hingga 2022 mendatang. Total daya yang bisa dihasilkan dari 12 PLTSA tersebut bisa mencapai 234 Megawatt (MW). Wakil Menteri ESDM Arcandra Tahar merinci keberadaan dan opersional 12 PLTSa tersebut. Untuk tahun 2019, rencananya ada dua PLTSa yang beroperasi. PLTSa pertama berada …
Read More »Transparansi Diharap Bikin Bisnis Minerba Makin Bergairah
Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) berharap upaya meningkatkan transparansi dalam perizinan dan penawaran wilayah kerja dapat meningkatkan investasi di sektor mineral dan pertambangan (minerba). “Kami berharap transparansi ini bisa lebih menggairahkan bisnis pertambangan yang berkeadilan,” ujar Wakil Menteri ESDM Arcandra Tahar saat menghadiri diskusi …
Read More »