Saturday , June 3 2023
Breaking News

Berita Terbaru

Heboh, Apotek Kimia Farma di Sukawati Dirampok Pria Berpistol

Heboh, Apotek Kimia Farma di Sukawati Dirampok Pria Berpistol

Gianyar, YukUpdate – Aksi perampokan bersenjata api (bersenpi) hebohkan warga Sukawati, Gianyar, Bali, Kamis malam (15/4) sekitar pukul 20.07 WITA. Kali ini, aksi perampokan terjadi di Apotek Kimia Farma di Jalan Raya Batuan, Banjar Dentiyis, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati. Kasubbag Humas Polres Gianyar, AKP Hendra Jaya, saat dikonfirmasi, Jumat (16/4) …

Read More »

Bule Australia Ditemukan Tak Bernyawa di Kamar Hotel di Sanur

Bule Australia Ditemukan Tak Bernyawa di Kamar Hotel di Sanur

Denpasar, YukUpdate – Seorang wanita lanjut usia bernama Gooley Diane ditemukan tak bernyawa di tempat tinggalnya di Bumi Ayu Bungalows Hotel Jalan Bumi Ayu No 8X Sanur Denpasar Selatan. Warganegara asing (WNA) Australia itu ditemukan tak bernyawa pada Jumat (16/4) sekitar pukul 09.30 Wita.  Kasubag Humas Polresta Denpasar Iptu Sukadi menerangkan, …

Read More »

Waspada dengan Aplikasi Ini, atau WhatsApp Anda Bakal Dibajak

Waspada dengan Aplikasi Ini, atau WhatsApp Anda Bakal Dibajak

Jakarta, YukUpdate– Pengguna Android harus kembali waspada untuk menginstal jenis aplikasi bernama FlixOnline. Aplikasi ini menawarkan penggunanya layanan hiburan tanpa batas dan langganan Netflix premium secara gratis selama dua bulan penuh. Namun jangan percaya dengan iming-iming ini, sebab sebenarnya aplikasi ini berniat untuk ‘mendengarkan’ percakapan Whatsapp penggunanya hingga memiliki akses …

Read More »

Kekerasan Terhadap Perawat, Siloam Hospitals Serahkan ke Kepolisian

Kekerasan Terhadap Perawat, Siloam Hospitals Serahkan ke Kepolisian

Jakarta, YukUpdate – Terkait viralnya video mengenai kekerasan terhadap perawat RS Siloams Sriwijaya yang beredar di media sosial, Siloam Hospitals memberikan pernyataan sebagai berikut. “Siloam Hospitals menyesali tindakan kekerasan yang ditujukan kepada perawat kami di Siloam Sriwijaya. Kekerasan terhadap tenaga kesehatan adalah tindakan yang tidak dapat ditolerir”, Jumat (16/4/2021). Seperti diketahui seorang perawat …

Read More »

Laporan Video Viral Desak Darmawati Ditolak Polisi, Ini Penyebabnya

Laporan Video Viral Desak Darmawati Ditolak Polisi, Ini Penyebabnya

Denpasar, YukUpdate – Yayasan Keris Bali mendatangi Direktorat Kriminal Khusus (Ditkrimsus) Polda Bali, Jumat (16/4) untuk melaporkan dugaan penistaan agama dan UU ITE terkait video viral yang beredar di media sosial beberapa hari belakangan ini. Dalam video itu ada seorang wanita yang bernama Desak Made Darmawati diduga menyinggung salah satu agama. Namun, …

Read More »

5 Penyakit yang Menyebabkan Berat Badan Turun Drastis

turun berat badan

Jakarta, YukUpdate – Penurunan berat badan yang ekstrem bisa jadi indikasi penyakit. Pada kondisi normal dan sehat, berat badan yang turun merupakan hasil dari diet serta berolahraga. Namun jika berat badan turun drastis dan tidak ada kesengajaan untuk diet, mungkin saja mengarah pada masalah kesehatan.  Banyak dokter sepakat agar segera melakukan evaluasi medis …

Read More »

Sebelum Investasi Bitcoin, Ingat 7 Hal Penting Berikut Ini

Bitcoin dapat mendeteksi kesalahan ketik dan biasanya tidak akan membiarkan Anda mengirim uang ke alamat yang tidak valid karena kesalahan. Namun, cara terbaik adalah memiliki kontrol untuk keamanan dan redundansi tambahan. 4. Bitcoin Bukan Anonim Semua transaksi Bitcoin disimpan secara publik dan permanen di jaringan. Dengan begitu, siapa pun dapat melihat saldo dan transaksi dari alamat Bitcoin mana pun. Meski begitu, identitas pengguna di balik alamat tetap tidak diketahui sampai informasi terungkap selama pembelian atau dalam keadaan lain. Inilah salah satu alasan mengapa alamat Bitcoin hanya boleh digunakan sekali. 5. Transaksi Belum Terkonfirmasi Setiap konfirmasi membutuhkan waktu antara beberapa detik dan 90 menit, dengan rata-rata 10 menit. Jika transaksi membayar biaya yang terlalu rendah atau tidak biasa, konfirmasi pertama bisa memakan waktu lebih lama. 6. Eksperimental Bitcoin adalah mata uang baru eksperimental yang sedang dalam pengembangan aktif. Setiap peningkatan harga membuat Bitcoin lebih menarik, tetapi juga ada tantangan baru mengiringinya. 7. Pajak dan Peraturan Pemerintah Bitcoin bukanlah mata uang resmi. Meski begitu, sebagian besar yurisdiksi masih mengharuskan Anda membayar pajak pendapatan, penjualan, penggajian, dan capital gain pada apa pun yang bernilai, termasuk Bitcoin. Anda bertanggung jawab untuk mematuhi aturan pajak atau kebijakan lainnya yang dikeluarkan pemerintah.

Jakarta, YukUpdate – Terus melonjaknya nilai mata uang digital Bitcoin belakangan ini tak ayal menarik banyak pihak yang kemudian mempertimbangkannya sebagai salah satu aset investasi di tengah pandemi Covid-19. Bitcoin tercatat telah kembali menembus rekor baru dengan melewati US$ 52.000 atau sekitar Rp 730 juta (asumsi kurs Rp 14.037 per dolar AS) dalam perdagangan di New York, Rabu, …

Read More »

5 Kesalahan Awal Pengusaha yang Perlu Dihindari

5 Kesalahan Awal Pengusaha yang Perlu Dihindari

Jakarta, YukUpdate– Kita semua pernah melakukan kesalahan karena itu bagian dari kehidupan, apalagi kalau berhubungan dengan kewirausahaan atau entrepreneurship. Untuk urusan ini, kesalahan memang sangat susah dihindari. Kesalahan dapat membuat Anda kehilangan uang dan waktu, serta melewatkan berbagai kesempatan. Banyak kesalahan yang pernah dilakukan seorang pengusaha sepanjang perjalanan kariernya sebagai entrepreneur. Berikut …

Read More »

Studi Temukan Penyebab Bau Badan Tak Sedap

Studi Temukan Penyebab Bau Badan Tak Sedap

Jakarta, YukUpdate – Tak bisa dimungkiri, bau badan kerap jadi faktor yang dapat menurunkan rasa percaya diri. Sebuah penelitian teranyar mengungkap ‘kambing hitam’ di balik munculnya bau badan. Penelitian yang diinisiasi oleh University of York bekerja sama dengan Unilever ini menemukan bahwa BO enzyme atau enzim bau badan yang dihasilkan bakteri Staphylococcus hominis dapat …

Read More »
error: Eitss ga bole copas lho !!